Daftar pemenang ajang ‘Usmar Ismail Awards 2017’

Rappler.com

This is AI generated summarization, which may have errors. For context, always refer to the full article.

Daftar pemenang ajang ‘Usmar Ismail Awards 2017’
Untuk kali kedua, ajang pemberian penghargaan bagi pelaku perfilman Indonesia ini digelar

JAKARTA, Indonesia – Sabtu, 29 April malam, ajang Usmar Ismail Awards 2017 kembali digelar untuk kedua kalinya. Bertempat di Balai Kartini, Jakarta Selatan, gelaran yang digagas oleh Yayasan Pusat Periflman H. Usmar Ismail ini menjadikan jurnalis dan pengamat film Tanah Air sebagai juri.

Tercatat, ada 140 judul film yang ikut seleksi di ajang ini, semua tayang dari 3 Maret 2016 hingga 23 Maret 2017.

Film Aisyah Biarkan Kami Bersaudara menjadi peraih piala terbanyak dengan empat piala.

Berikut daftar lengkap pemenang Usmar Ismail Awards 2017:

Film Terbaik: Aisyah, Biarkan Kami Bersaudara

Sutradara Terbaik: Yosep Anggi Noen (Istirahatlah Kata-Kata)

Aktor Terbaik: Gunawan Maryanto (Istirahatlah Kata-Kata)

Aktris Terbaik: Cut Mini (Athirah)

Aktor Pendukung Terbaik: Arie Kriting (Aisyah, Biarkan Kami Bersaudara)

Aktris Pendukung Terbaik: Lydia Kandou (Aisyah, Biarkan Kami Bersaudara)

Penulis Skenario Terbaik: Jujur Prananto (Aisyah, Biarkan Kami Bersaudara)

Penata Kamera Terbaik: Faozan Rizal (Salawaku)

Penyunting Terbaik: W. Ichwandiardono (Ada Apa dengan Cinta? 2)

Penata Artistik Terbaik: Eros Eflin (Athirah)

Penata Suara Terbaik: Chris David, Khikmawan Santosa, dan Satrio Budiono (Rudy Habibie)

Penata Musik Terbaik: Melly Goeslaw dan Anto Hoed (Ada Apa dengan Cinta? 2)

Penggubah Lagu Terbaik: Anto Hoed dan Melly Goeslaw (Ratusan Purnama)

Lifetime Achievement Award: JB Kristanto

Penghargaan Khusus Dewan Juri: Pantja-Sila: Cita-Cita dan Realita.

-Rappler.com

Add a comment

Sort by

There are no comments yet. Add your comment to start the conversation.

Summarize this article with AI

How does this make you feel?

Loading
Download the Rappler App!