FOTO: Orangutan dirantai warga di Kalimantan Barat

Rappler.com

This is AI generated summarization, which may have errors. For context, always refer to the full article.

FOTO: Orangutan dirantai warga di Kalimantan Barat

ANTARA FOTO

Warga di Kalimantan Barat merantai tangan orang utan dan menaruhnya di pohon.

JAKARTA, Indonesia—Orang Utan itu menutupi dirinya dengan selembar baju bekas, di Desa Balai Pinang, Kecamatan Simpang Hulu, Kabupaten Ketapang, Kalimantan Barat, Kamis, 17 Desember 2015. 

Ia tampak tertidur lemas di atas papan kayu yang dipaku di pohon. Tangannya dirantai. 

Beruntung petugas medis Yayasan Inisiasi Alam Rehabilitasi Indonesia (YIARI) segera menemukannya. Ia pun segera dirawat. 

Berikut foto-foto orangutan yang dirantai oleh warga: 

Orangutan betina berusia empat tahun bernama Japik menyelimuti dirinya dengan menggunakan baju bekas saat tidur di atas kayu di perkarangan rumah warga yang memeliharanya di Desa Balai Pinang, Kecamatan Simpang Hulu, Kabupaten Ketapang, Kalbar, Kamis (17/12). Orangutan betina yang ditemukan tim medis Yayasan Inisiasi Alam Rehabilitasi Indonesia (YIARI) Ketapang dalam keadaan dirantai dan mengenaskan tersebut pada kesehariannya selalu mengkonsumsi menu manusia seperti kopi, sambal, es teh dan nasi yang diberikan pemiliknya.  Foto oleh Humas Yiari Heribertus/Antara

Orangutan betina berusia empat tahun bernama Japik menyelimuti dirinya dengan menggunakan baju bekas saat tidur di atas kayu di perkarangan rumah warga yang memeliharanya di Desa Balai Pinang, Kecamatan Simpang Hulu, Kabupaten Ketapang, Kalbar, Kamis (17/12). Orangutan betina yang ditemukan tim medis Yayasan Inisiasi Alam Rehabilitasi Indonesia (YIARI) Ketapang dalam keadaan dirantai dan mengenaskan tersebut pada kesehariannya selalu mengkonsumsi menu manusia seperti kopi, sambal, es teh.  Foto oleh Humas Yiari Heribertus/Antara

—Rappler.com

BACA JUGA

 

Add a comment

Sort by

There are no comments yet. Add your comment to start the conversation.

Summarize this article with AI

How does this make you feel?

Loading
Download the Rappler App!