Formula 1: GP Abu Dhabi dalam angka

Rappler.com
Formula 1: GP Abu Dhabi dalam angka
Seri terakhir F1 musim 2016 di gelar akhir pekan ini, Minggu, 27 November, di Sirkuit Yas Marina, Abu Dhabi

JAKARTA, Indonesia — Balapan Formula 1 akan kembali melanjutkan serinya di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab pada Minggu, 27 Oktober, di Sirkuit Yas Marina.

Musim lalu, pembalap Red BullRenault, Sebastian Vettel berhasil menaklukkan 21 tikungan di sirkuit Yas Marina dan menjadi yang terdepan. Selain itu, rekor waktu tercepat masih dipegang olehnya dengan torehan 1 menit 40,249 detik.

Berikut infografis seputar GP di Abu Dhabi serta jadwal sesi latihan, kualifikasi, dan balapan Formula 1 akhir pekan ini.

—Dengan laporan Adinda Pradipta/Rappler.com

Add a comment

Sort by

There are no comments yet. Add your comment to start the conversation.