Fitur terbaru WhatsApp: Berbagi dokumen PDF

Rappler.com

This is AI generated summarization, which may have errors. For context, always refer to the full article.

Fitur terbaru WhatsApp: Berbagi dokumen PDF

PATRICK PLEUL

WhatsApp memungkinkan untuk berbagi dokumen PDF


JAKARTA, Indonesia — Aplikasi chatting ternama WhatsApp meluncurkan fitur terbarunya, pada Kamis, 3 Maret.

Dengan pembaruan ini, WhatsApp menambahkan fitur layanan berbagi dokumen, yakni file PDF.

Update ini dapat diunduh di versi Android dan iOS.

Caranya? Kamu dapat menekan tombol berbagi lampiran yang menampilkan opsi untuk meng-attach dokumen.

Pada smartphone berbasis Android, fitur tersebut akan menampilkan file manager untuk melampirkan file PDF.

Sedangkan bagi pengguna iOS, kamu bisa melampirkan dokumen dari aplikasi penyimpanan lain, seperti DropBox, Google Drive, dan OneDrive.

Sudahkah kamu mencobanya? Apakah fitur ini berguna bagimu? —Rappler.com

BACA JUGA:

Add a comment

Sort by

There are no comments yet. Add your comment to start the conversation.

Summarize this article with AI

How does this make you feel?

Loading
Download the Rappler App!